#JurnalTutupTahun2017Chapter 15 - Palestina:
Jurnal hari ini bukan tentang saya tapi masih bertema tentang kedatangan maupun kehilangan, lebih tepatnya kehilangan. Jurnal hari ini didedikasikan untuk Palestina atas...
#JurnalTutupTahun2017
Chapter 14 - Teduh:
Agustus 2014 merupakan waktu pertama saya mendengarkan lagu Payung Teduh. Kala itu saya bersama tiga teman saya sedang melakukan pendakian ke Gunung Gede, kami memilih pos...
#JurnalTutupTahun2017Chapter 13 - Pekanbaru
Tahun ini untuk pertama kalinya saya mengunjungi Pekanbaru. Saya ke sana untuk menghadiri undangan pernikahan teman kerja saya, eit jangan nanya kapan saya ngundang juga...
#JurnalTutupTahun2017Chapter 12 - Naung:
Sejak di Tanjung Enim, saya sudah 2 kali pindah tempat tinggal. Awalnya saya kost di Muara Enim selama 4 bulan, namun karena perjalanan dari tempat kostan hingga tempat kerja...
#JurnalTutupTahun2017Chapter 11 - Mendoakan:
Tahun ini menjadi tahun mulai ramainya intensitas menerima undangan pernikahan dari kerabat maupun saudara. Sejujurnya, ini menjadi momen mengasyikan karena ketika ada...
#JurnalTutupTahun2017
Chapter 10 – Duka:
Salah satu buku yang selesai saya baca dan menurut saya paling berkesan pada tahun ini adalah buku Kala Rasul Berduka karya Abdul Wahid Hasan.
Buku ini terdiri menjadi...
#JurnalTutupTahun2017
Chapter 9 - Puisi:
Entah mulai kapan aku mulai gemar puisi, menulis maupun membacanya. Seingat ku, buku pertama kumpulan puisi yang aku beli dan baca sampai selesai adalah buku Hujan Bulan Juni...
#JurnalTutupTahun2017
Chapter 8 – Transit:
Sering kali kita diingatkan atau ditegur oleh Allah Subhanahu wa Ta’ala melalui kejadian-kejadian yang berada di sekitar kita, sekecil apapun kalau kita bisa melihatnya...
#JurnalTutupTahun2017
Chapter 7 - Terganti:
Aku memilih berganti.Bukan berarti ini sikap tidak menghargai.Namun, aku tak ingin membuat mu memaksakan diri.Terus bertahan padahal raga dan hati tertatih.Membohongi...
#JurnalTutupTahun2017
Chapter 6 - Terbiasa:
Sudah sekitar 1,5 tahun saya di Tanjung Enim. Dan sepengetahuan saya makanan khas wilayah ini banyak mengadopsi makanan khas Palembang, seperti Pempek, Tekwan, Model,...
#JurnalTutupTahun2017
Chapter 5 - Pandang:
Kacamata sudah menjadi pendamping hidup yang selalu bersama saya semenjak kelas dua SMA. Yap, saya mulai memakai kacamata ketika naik kelas 2 SMA dan saat itu minus...
#JurnalTutupTahun2017
Chapter 4 - Kompilasi Senja:
Kamu begitu jingga, hingga buat hati ku ber bunga-bunga.
Kamu begitu indah, hingga buat diri ku mati langkah.
Kamu begitu mengagumkan, hingga terus menetap...
#JurnalTutupTahun2017
Chapter 3 – Blog
Saya pertama kali membuat blog pada tahun 2010. Tema blog yang saya gunakan pertama kali yaitu tema gratisan yang disediakan langsung oleh Blog. Saat itu konten yang saya...
#JurnalTutupTahun2017
Chapter 2 – Lari
Lari dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) berarti melangkah dengan kecepatan tinggi, hilang, pergi tidak dengan cara sah, kabur, dan ada beberapa makna lain dimuat disana....
#JurnalTutupTahun2017
Chapter 1 – Prolog
2017.
Tahun yang penuh dengan berbagai kejutan.
Tahun yang akan selalu diingat sebagai salah satu turning point dalam hidup.
Tahun yang diwarnai dengan berbagai...